Di saat aku merenung.Hatiku bertanya..apa yang pernah aku sumbangkan untuk Negeri & Ibu Pertiwi ini?
Lebih lebih di daerah dimana aku hidup dan mengais rezeki.
Diantara Sungai-sungai yang mengalir...Di negeri seribu jembatan Indragiri Hilir
Dengan penuh tekad serta ketulusan Hati..Aku beranikan diri menyumbangkan sedikit keterampilan yang aku miliki,untuk mengangkat Seni&Budaya Melayu di daerah yang kucintai ini melalui Batik Tulis,Cap&Printing Khas Indragiri Hilir.Dimana aku tuangkan kreasi dan imajinasi tentang komoditi di daerah ini..kalu bukan kita sipa lagi yang akan melestarikan budaya dan kerajinan Batik di negeri ini.Walaupun saat ini aku berjuang sendiri..tapi suatu saat nanti aku yakin akan tumbuh saudara saudaraku seperjuangan,yang peduli akan Batik Indragiri ini.Keyakinan yang seharusnya lebih dulu tumbuh di hati para putra daerah asli...semoga
Thanks to: Bpk.Badrie Suliswanto & Bpk.Anas Ritonga
Mereka adalah Inspirator&Motivator Batik Indragiri Hilir
Tidak ada komentar:
Posting Komentar